Penulis : Alvi Syahrin
Ukuran : 13 x 19 cm
Tebal : 348 hlm
Penerbit : Bukuné
ISBN : 602-220-064-4
Harga : Rp42.000,-
Estrella
Ini bukan kisah cinta segitiga seperti yang kau pikirkan.
Kira
Cinta hanya punya ruang untuk dua orang, bukan tiga.
Adri
Tuhan tak pernah membiarkan kita kesepian.
Suatu ketika, aku ingin menceritakan kisah panjang tentang kami. Tentang tiga manusia yang jatuh cinta, cemburu, patah hati, tertawa, sakit, dan kehilangan. Tentang tiga manusia yang mengharapkan hal paling utopis:
selalu bersama tanpa ada yang terluka.
Ini kisah tentang kami bertiga yang saling bersitatap sekaligus memunggungi. Dan ini bukan kisah cinta segitiga seperti yang dia pikirkan…, tetapi bisa saja seperti yang kau duga.
Ukuran : 13 x 19 cm
Tebal : 348 hlm
Penerbit : Bukuné
ISBN : 602-220-064-4
Harga : Rp42.000,-
Estrella
Ini bukan kisah cinta segitiga seperti yang kau pikirkan.
Kira
Cinta hanya punya ruang untuk dua orang, bukan tiga.
Adri
Tuhan tak pernah membiarkan kita kesepian.
Suatu ketika, aku ingin menceritakan kisah panjang tentang kami. Tentang tiga manusia yang jatuh cinta, cemburu, patah hati, tertawa, sakit, dan kehilangan. Tentang tiga manusia yang mengharapkan hal paling utopis:
selalu bersama tanpa ada yang terluka.
Ini kisah tentang kami bertiga yang saling bersitatap sekaligus memunggungi. Dan ini bukan kisah cinta segitiga seperti yang dia pikirkan…, tetapi bisa saja seperti yang kau duga.
***
Alhamdulillah. Ini novel pertama saya. Genre-nya teen romance. Menceritakan tentang tiga orang sahabat yang penuh konflik. Ada masalah keluarga, ada kisah tentang jatuh cinta, cemburu, patah hati, tertawa, sakit dan kehilangan, seperti yang dituliskan pada sinopsisnya. Dan ini bukan kisah cinta seperti yang kau pikirkan. ;)
Buku ini bisa didapat di toko-toko buku terdekat. Bisa juga pesan online, seperti www.bukabuku.com.
Jika ingin membaca behind the scenes penulisan novel ini, klik...
===
Behind The Scenes 5
Behind The Scenes 6
Page on Goodreads: http://www.goodreads.com/book/show/15761850-dilema-tiga-cerita-untuk-satu-rasa
Page on Goodreads: http://www.goodreads.com/book/show/15761850-dilema-tiga-cerita-untuk-satu-rasa
===
Jika belum bisa diklik, itu artinya saya belum update. Insya Allah, akan selalu saya update, as soon as possible.
Kak alvi kalo berkenan visit my blog juga ya! http://friendstarku.blogspot.com/ ^^
ReplyDeleteSalut dan iri banget... Novel perdana, dan langsung meledak sebagai best-seller. Berharap novel perdanaku juga sama nanti. Hehehe
ReplyDeletekak, yang dilema ceritanya keren banget...
ReplyDeletekayak mau nangis hlo kak,..
waktu aku baca yang terakhir itu...
malah udah nangis... T.T
kak,,,
ReplyDeletenovelnya keren banget...
apalagi yang waktu si Danny nembak si Estrella...
bikin nangis aja ka...
Nice Novel....
ReplyDeletemau cerita berbasis kisah nyata mampir kerumah asmara ya..
Aku suka semua yang ada di novel ini, karakternya, plot ceritanya, semuanya deh. Dan sekarang tinggal nabung untuk beli novel Swiss: Little Snow In Zurich hehe. Sukses ya, Alvi :)
ReplyDelete